Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2019

SOAL PILIHAN GANDA

MATERI "PRODUKSI MASSAL DAN MEDIA PROMOSI." A).  pilihan ganda  1). Yang manakah indikator keberhasilan produksi massal menurut suryana... a.  Jumlah pelanggan b.  Perbaikan sarana fisik C.  Perluasan daerah pemasaran  d.  Jumlah produksi e.  Modal dan pendapatan 2).  Apa yang di maksud metode perakitan yang  dapat di tukar-tukar? a.  Bagian-bagian yang akan di rakit                dapat di tukarkan satu sama lain. b.  Salah satu bentuk yg rumit,dan sulit di           rakit. c.  Bagian yang sudah di standarkan dengan      baik. d.  Perakitan dengan metode pemilihan              komponen-komponen tertentu. e.  Perakitan yang pengerjaannya tidak              dapat kita pisah kan 3). Apa yang di maksud dengan Routing dalam perencanaan produksi massal? a.  Merupakan tahap implamintasi b.  Suatu tahap yang berbeda dalam urutan      dalam setiap operasi. c.  Sebagai proses penentuan jalur atau          rute pekerjaan dan urutan operasi d.  Sebagai peran

MEDIA PROMOSI

Gambar
1. Apa yg dimaksud dengan media promosi? Jawaban : Media promosi adalah sarana mengomunikasikan suatu produk atau jasa atau brand atau perusahaan dan lainnya agar dapat dikenal masyarakat lebih luas. 2. Tuliskan 10 media promosi yg kalian tahu dalam memasarkan produk ! Jawaban : 1) Facebook 2) Instagram 3) Twitter 4) Surat Kabar 5) Majalah 6) Televisi 7) Spanduk 8) Poster 9) pamphlet 10) Blog 3. Buatlah 1 media promosi produk dalam bentuk gambar d lngkapi dgn kata" berkualitas .   DENGAN ADANYA PRODUK "  OKKY JELLY DRINK " DENGAN  BANYAK VARIAN RASA, YANG EKSTRA LEBIH GUEDEE..LEBIH ASIK SERTA LEBIH PRAKTIS DAN MUDAH DI DAPATKAN. BUTUH YANG SEGAR-SEGAR?? ,AYOO BURUAN Di COBA CARA ASIK TUNDA LAPAR, HANYA ADA DALAM PRODUK OKKY JELLY DRINK.

Tugas Materi : Paparan Deskriptif, Naratif, Argumentasi dan Persuasif tentang produk jasa

Gambar
1.PENGERTIAN PARAGRAF DESKRIPTIF Paragraf deskriptif adalah sebuah paragraf yang menggambarkan sebuah objek dengan tujuan agar para pembaca merasa seolah-olah melihat sendiri objek yang digambarkan itu. Paragraf deskripsi ini menggambarkan sesuatu dengan kata-kata secara jelas. 2. JELASKAN APA YANG DI MAKSUD DENGAN PARAGRAF ARGUMENTASI ! Argumentasi adalah salah satu jenis pengembangan paragraf dalam penulisan yang ditulis dengan tujuan untuk 9meyakinkan atau membujuk pembaca. Dalam penulisan argumentasi  isi dapat berupa penjelasan, pembuktian, alasan, maupun ulasan objektif di mana disertakan contoh, analogi, dan sebab akibat. 3.JELASKAN PENGERTIAN PARAGRAF NARATIF !  Pengertian Paragraf Naratif. Secara sederhana, paragraf dapat diartikan sebagai rangkaian kalimat yang disusun untuk menjelaskan sebuah ide pokok. ... Pengertian paragraf naratif adalah jenis karangan yang mengungkapkan suatu kisah, peristiwa, atau pengalaman pribadi berdasarkan urutan-urutan kajadian. 4. JEL

PERBANDINGAN 3 PRODUK MAKANAN

Gambar
                            SUP KONRO         1). SUP KONRO adalah masakan sup iga sapi khas Indonesia yang berasal dari tradisi Bugis dan Makassar.Sup ini biasanya dibuat dengan bahan iga sapi atau daging sapi. Masakan berkuah warna coklat kehitaman ini biasa dimakan dengan burasa dan ketupat yang dipotong-potong terlebih dahulu. Warna gelap ini berasal dari buah kluwek yang memang berwarna hitam. Bumbunya relatif "kuat" akibat digunakannya ketumbar. Rasa pedas dan berbumbu ini dibuat dari campuran rempah-rempah, seperti ketumbar, keluwak (buah yang menyebabkan masakan berwarna hitam), sedikit pala, kunyit, kencur, kayu manis, asam, daun lemon, cengkih, dan daun salam.                                SUP KIKIl          2). SUP KIKIL adalah masakan sup iga sapi khas Indonesia yang berasal dari tradisi Bugis dan Makassar.Sup ini biasanya dibuat dengan bahan iga sapi atau daging sapi.Masakan berkuah warna coklat kehitaman ini biasa dimakan dengan burasa dan ketupa

BUBUR AYAM

Gambar
Proses pembuatan bubur ayam   Alat   1.mangkok 2.panci 3.sendok 4.wajan 5.spatula 6.pisau 7.kompor 8.telenan Bahan-bahan: 1.Beras 1 cangkir 2.Air 1 cangkir 3.Santan kara 3 sendok makan 4.Saus tiram 1 sendok makan 5.Royco ayam secukupnya 6.Garam secukupnya 7.Ayam 3-4 potong 8.Bumbu kuning bubur  ayam: 1.Bawang merah 4 siung 2.Bawang putih 2 siung 3.Kemiri 2 biji 4.Jahe 1 ruas 5.Kunyit 1 ruas 6.Lengkuas 1 ruas Serei 1 batang, dimemarkan 7.Daun jeruk 1 lembar 8.Daun salam 1 lembar Bahan-bahan pelengkap: 1.Kerupuk 2.Kacang kedelai goreng 3.Daun bawang dan seledri 5.Jeruk nipis 6.Bawang goreng Sambal (5-6 cabai rawit kemudian dihaluskan dengan blender) 7.Kecap manis Cara membuat bubur ayam Bandung: 1.Cuci beras dan masak menggunakan Rice Cooker dengan pilihan bubur.  2.Jika tidak ada pilihan bubur, masak seperti biasa namun sesekai dibuka dan diaduk. 3.Siapkan bumbu halus.  4.Blender semuany